Saturday, September 19, 2015

JETBUS SDD2+ Keluaran baru dari Karoseri adiputro


JETBUS SDD2+Karoseri Adi Putro sebagai salah satu karoseri terbesar di Indonesia, kali ini mengeluarkan Varian barunya dengan Menggunakan Chasis Mercedes-Benz OC500RF 2542, JETBUS SDD2+ namanya Sangat gagah dengan Body yang tinggi (Double Decker).



JETBUS SDD2+ Keluaran baru dari Karoseri adiputro

Body Depan
Pada bagian body depan tampak beda karena adanya Deck pembatas antara lantai 1 dengan lantai 2, bagian kaca pada lantai atas tampak cekung. HeadLamp juga masih sama seperti model sebelumnya.

Body Samping
Masih sama dengan keluaran sebelumnya yaitu SetraJETBUS HD 2+, Karoseri adiputro masih menggunakan body SETRA (selendang) karena model ini tidak membosankan dan banyak Diminati perusahaan Otobus di Indonesia.

JETBUS SDD2+ Keluaran baru dari Karoseri adiputro

Body Belakang
Pada Body bagian tidak ada perubahan yang cukup banyak, bedanya hanya bertambahnya 3 kap mesin jadi total ada 6 buah garis pada body belakang.
Pada bagian kaca atas juga tidak ada perubahan (Masih sama seperti model sebelumnya).
Model lampu belakang juga tidak ada perubahan karena masih menggunakan Full LED seperti model sebelumnya.

Foto Interior + eksterior JETBUS SDD2+

Mungkin hanya segitu saja yang dapat saya Pos kan pada Artikel kali ini.
Kekurangan dan Kelbihannya Mohon dimaafkan.

Sumber Gambar : image.google.co.id
Search Them:
JETBUS SDD2+
SETRA JETBUS SDD2+
OC500RF 2542
GIIAS 2015
Gaikindo International International Auto Show
BSD City
Bis tingkat
adiputro
Disqus Comments